Pages

Thursday, November 5, 2015

Valentino Rossi


Vale46

Valentino Rossi in WPAP


Valentino Rossi seorang juara. Pembalap Moto GP asal Italia ini memang fenomenal. Namanya telah menjadi legenda dalam dunia barat.

Tuesday, November 3, 2015

Eric "The King" Cantona


Salah satu pemilik nomer legendaris di Mancester United. Eric Cantona sang master lini tengah mendapat julukan "The King". Pria asal Prancis juga terkenal dengan tendangan "Kungfu"nya ke arah penonton.

Gabriel Omar Batistuta



Gabriel Omar Batistuta pesepakbola asal Argentina. Dikenal dengan "BATIGOL". Mesin goal AS Roma dalam persembahan scudetto musim 2000/01.

Sunday, November 1, 2015

Tribute To Pak Raden: Legenda Dongeng Multimedia


Drs. Suyadi biasa dikenal dengan Pak Raden. Seorang legenda Dongeng Multimedia. Biasa bercerita sambil menggambarkan ilustrasinya lewat deskripsi-deskripsi sederhana dalam goresan tintanya. Harinya senantiasa mengisi keceriaan masa kecil anak-anak negeri. Karya-karya fenomenal banyak dilahirkannya. 

Legenda Selalu Fenomenal

Saturday, October 31, 2015

GALERI FRANSCESCO TOTTI

Kumpulan karya tentang legenda hidup AS Roma, Francesco Totti.











Friday, October 30, 2015

Galerry Anomali WPAP

Wedha's Pop Art Portrait lebih dikenal dengan WPAP adalah seni pop art asli Indonesia. WPAP secara aturan baku mengkhusus pada progres tampilan  wajah. Akan tetapi, karena adanya event atau kreativitas dari pembuatnya gaya WPAP dituangkan ke obyek lain selain wajah. Ini disebut anomali dari WPAP. Yaitu penyimpangan positif dari aturan baku yang normal dalam WPAP.

Dalam anomali WPAP tetap tanpa kurva karena jika hasil karya menggunakan kurva itu bukan WPAP lagi. Inilah kekhasan dari WPAP penuh warna dan tanpa kurva walau nantinya terdapat penyimpangan pada objek yang dibuat.

Berikut karya saya tentang anomali WPAP. Karya ni saya buat karena ada moment yang menarik saja.





Salam Inspirasi. Hidup penuh warna-warni.





Wednesday, October 28, 2015

Halo Pemuda Indonesia


Hola pemuda Indonesia. 

Bagaimana kondisimu sekarang.Semakin baik atau semakin buruk. 

Berbarengan dengan genjarnya revolusi mental. Sudah berubahkah kita?

Hola pemuda Indonesia.

Bersyukurlah hari ini. Momentum perubahan ternyata berulang. Karena kita masih bernapas saat ini.

Ditanggal ini, dibeberapa dasawarsa silam. Ada upaya perjuangan mewujudkan Indonesia merdeka.

Dikumandangkan lagu kebangsaan paling semangat untuk kali pertama. Indonesia Merdeka Merdeka.

Hola pemuda Indonesia

Itulah cita panjang yang harus diperjuangkan dengan otak dan darah.

Jangan sia-siakan itu.

Hola pemuda Indonesia

Jangan buat ibu pertiwimu menangis kembali. Cukup derita panjang dahulu mereka rasakan. Karena apa yang mereka capai adalah untuk kebaikan anak cucunya dimasa mendatang.

Hola pemuda Indonesia

Cukuplah berbuat kerusakan. Isi tanah air ini dengan kebaikan. Sekecil apapun karyamu tetap akan berikan perubahan.

Hola pemuda Indonesia

Kembalilah bangkit. Jangan merasa  nyaman dengan kerusakan disekitar. Buatlah perubahan.

Hola pemuda Indonesia

Jangan pernah buntu untuk karya bermutu. 
Jangan pernah berhenti untuk berkreasi.

Hola pemuda Indonesia

Negeri ini butuh jerih payahmu, bukan tindak anarkimu. 

Tuesday, October 27, 2015

TENTANG PERJALANAN HIDUP


Waktu lahir kedua tangan kita kosong, ketika meninggal kedua tangan kita pun kosong. Waktu datang dan pergi kita pun tidak membawa apa-apa.

Perjalanan Masih Panjang Dengan Waktu Yang Sangat Sedikit dan Bekal Yang Masih Kurang.

HATI-HATI

Saat dalam kandungan tangan bersedekap telapak membuka yang berarti 

tak memmbawa apa-apa, begitu lahir tangan menggenggam karena ingin

menguasai dunia begitu mati tangan bersedekap lagi dan tak bawa 

apa-apa yang telah dikuasai.

Wednesday, October 21, 2015

BUYA HAMKA: Mencari Ilmu


Carilah ilmu sebanyak-banyaknya.
Karena semakin kau cari semakin kecil yang kau punya.

Jika kau merasa cukup dengan yang kau punya.
Coba lihat tingginya kesombongan yang termiliki.
Mungkin perasaan cukupmu, disebabkan olehnya.

Jika kau enggan mencari ilmu. Kau hanya akan terbelenggu Dalam kebodohan. 

Jika kau enggan merasakan Sempitnya kehidupan carilah ilmu. Kapan pun. Dimana pun. Sampai akhir hayatmu.

Subur Tirani Ditanah Kami



KESEWENANGAN
BERTINGKAH SEKEHENDAK SENDIRI
MENYUBURKAN TIRANI DITANAH KAMI

APA YANG ADA PIKIRAN ADALAH HUKUM
APA YANG DILAKSANAKAN ADALAH KEMENANGAN

TAK ADA KATA ORANG LAIN YANG BISA MENGHENTIKAN
KATANYA HANYA HUKUM RIMBA YANG BERLAKU
SIAPA YANG KUAT DIA YANG MENANG
SIAPA MELAWAN
BERSIAPLAH NYAWA MELAYANG

DITANAH KAMI
KEBENARAN TAK BERARTI JIKA HANYA DIMILIKI ORANG KECIL
BEGITU SEBALIKNYA
SUATU KESALAHAN BISA MENJADI KEBENARAN JIKA DIMILIKI ORANG BESAR


Monday, October 19, 2015

PALESTINA : PERJUANGAN KAMI TIDAK MATI


KAMI TIDAK AKAN KALAH
DARI USAHA KALIAN MENGHANCURKAN KAMI

KAMI TIDAK AKAN TAKUT
DARI SERANGAN KEBRINGASAN KALIAN

KAMI TIDAK AKAN LARI
DARI KEBENGISAN KALIAN

SEMANGAT PERJUANGAN KAMI
TIDAK PERNAH MATI

Tuesday, October 13, 2015

CONTACT PERSON BASECAMP PENDAKIAN GUNUNG DI INDONESIA



Guys, bagi kalian yang ingin mendaki tidak ada salahnya untuk menghubungi pihak terkait. Kita bisa bertanya tentang  informasi pendakian. Terkait boleh tidaknya pendakian. Berikut catatan nomer telepon yang saya dapat dari akun IG @indomontain yang dirangkum dari @urbanhikersmagazine


JAWA TENGAH 

Gunung Slamet : Via Bambangan: 085726000335 (P. Sugeng), 085726666912 (Mas Didin)via Guci : 085643755398 (Mas Uceng)

 @masslamet : 081391329999,

Gunung Sindoro : 081328096081,08190386023via Kledung : 085869115403 (Mas Potenk) 

Gunung Sumbing : 085868611446

Gunung Lawu : 085741307298via Cemoro Sewu 085729264379 (Mas Hasan) 

Gunung Merapi : 081329266656 (P. Syamsuri) 

Gunung Merbabu : Via Wekas 081325932700 (P. Tono), 085329555053 (P.Yoso)Via Selo 085728659968 (P.Bari)Via Cuntel 085329720365 (Mas Ando), Via Thekelan 085740540437 (GRABUPALA)

Gunung Ungaran : 085729968373Via Mawar 081225711243 (Mas Arief)

JAWA TIMUR 

Gunung Arjuna-Welirang : via Tretes, 085856052510 (Basecamp) via Lawang, 081330787722 (P. Rudi) 

Gunung Argopuro : 081336017979 (P. Suryadi), 08113651015 (P. Susiono)

Gunung Semeru : 0341787055 (Mas.Gofur)08283930822 (Resort Ranupane)

Gunung Raung : 
(0332) 321305 / Hp. 081333862244 (KPW Gunung Raung)

Gunung PenanggunganVia Tamiajeng 0856 5556 3839 (mas cipto)

JAWA BARAT 

Gunung Salak : via Kawah Ratu, 085724995370 (P. Dadang) 

Gunung Gede - Pangrango : 0263519415 / 0263512776 (TNGGP), 081912021180 (P. Usep) 

Gunung Ciremai : 085724111966 (Basecamp), 087717717913 (Bang Jaka)Via Linggar Jati 081324092194 (Kakek Petualang)Via Palutungan 082115687824 (Kang Kusna)Via Apuy 085864245459 (Pak Ubuh)

Gunung Cikuray :082120835884 (Dede Rohana), 087838391009 (Kang Dede), 0811139349 (Pak Yudi - BASARNAS). Jalur Cilawu : 089699835043, 087827497606 (Kang Ade)

Gunung Papandayan :089661003465 (Kang Zoel), 085723531844 (Kang Ade Bayor)

GUNUNG LUAR JAWA
 Gunung Rinjani :(0370) 27851 (Dephut), (0370) 627764 (Pengelola),

Gunung Kerinci : 
(0748)22250 (Balai Besar TNKS), 085367588494 (Mas Lihun)


semoga bermanfaat

Salam Lestari, Salam Instirasi